Inilah Keistimewaan Weton Kelahiran Hari Sabtu Legi, Pahing, Pon, Wage, Kliwon Berdasarkan Primbon Jawa

- 4 September 2021, 06:20 WIB
ilustrasi: Inilah Keistimewaan Weton Kelahiran Hari Sabtu Legi, Pahing, Pon, Wage, Kliwon Berdasarkan Primbon Jawa
ilustrasi: Inilah Keistimewaan Weton Kelahiran Hari Sabtu Legi, Pahing, Pon, Wage, Kliwon Berdasarkan Primbon Jawa /Karawangpost/pixabay/sasint

PORTAL BOJONEGORO – Primbon Jawa adalah sistem perhitungan atau ramalan terhadap segala persoalan kehidupan manusia, mengenai perilaku, watak, tata letak, arah, hari, dan lain sebagainya.

Salah satu warisan budaya leluhur, adat kebiasaan turun-temurun yang senantiasa dilestarikan oleh masyarakat khususnya di jawa.

Dilangsir Portal Bojonegoro dari Channel YouTube Esa Production, inilah keistimewaan weton kelahiran Hari Sabtu Kliwon, Pon, Wage, Legi, Pahing menurut Primbon Jawa, diantaranya:

Baca Juga: Primbon Jawa: Inilah Arti Garis Tangan Huruf M Ditelapak Tangan

Sabtu Legi

Menurut primbon jawa orang dengan weton hari Sabtu Legi memiliki keistimewaan bisa menganyomi, pandai bergaul dan berjiwa besar, serta berjiwa pemimpin.

Sisi negatifnya agak angkuh, misterius (sulit ditebak orangnya).

Pekerjaan yang cocok dibidang komunikasi, guru, penceramah, dosen, konsultan, customer servis, marketing.

Baca Juga: Primbon Jawa: Inilah 5 Weton Kesayangan Dewa Uang

Sabtu Pahing

Halaman:

Editor: Ainur Rofik

Sumber: YouTube Esa Production


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini