Kamu Miliki Tahi Lalat? Berikut Rahasia Letak Tahi Lalat di Tubuh menurut Primbon Jawa

- 8 Desember 2021, 17:22 WIB
Ilustrasi. Menurut Primbon Jawa, letak tahi lalat memiliki arti
Ilustrasi. Menurut Primbon Jawa, letak tahi lalat memiliki arti /Pexels

6. Di leher
Tahi lalat yang terletak di leher bagian kanan biasanya kalian orang yang memiliki watak yang mudah tersinggung dan pribadi yang senang di sanjung, berhati keras dan mudah marah.

Baca Juga: Ternyata Ini Rahasia Lemak Hancur! dr.Ema Surya Pertiwi : Minum Ini Selesai Makan, Berat Badan Turun

Jika tahi lalat yang berada di leher bagian kiri menandakan orang yang sombong dan suka bertengkar dengan sesama.

Di sisi lain, tahi lalat di leher bagian kiri diyakini suka mengalah dan pandai bergaul dan baik, punya banyak teman, tak mudah termakan hasutan orang lain.

7. Di pipi

Baca Juga: Kompilasi Trend Konten Tik Tok, 10 Besar Konten Terpopuler 2021, Semoga Kamu Salah Satunya
Jika memiliki tahi lalat di pipi kanannya menandakan orang yang sensitif dan menghormati orangtuanya.

Kalian juga akan mencintai pasangan dan keluarga dan akan menikmati kekayaan dan kesehatan serta umur panjang.

Tapi jika tahi lalat berada di pipi kiri itu artinya kalian orang yang sombong. Hidup banyak masalah, tapi diberikan kemudahan.

Baca Juga: KEK Likupang, Olly Dondokambey : Masyarakat Akan Diuntungkan

Baru akan bahagia dimasa tua karena keberadaan anak-anaknya.

Halaman:

Editor: Kamal M Babay


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini