Semoga Ini Salah Satu Kebiasaan Kamu! Kata Primbon Jawa : Selalu Bahagia dan Kamu Cepat Kaya

- 8 Januari 2022, 10:48 WIB
Ilustrasi Kebiasaan
Ilustrasi Kebiasaan /Tangkapan layar /Pixabay/StockSnap

PORTAL BOJONEGORO - Di kehidupan masyarakat Jawa, Primbon merupakan tradisi yang berasal dari budaya leluhur yang terus bertahan hingga saat ini di zaman digitalisasi.

Untuk Primbon Jawa ini mengandung arti tentang sistem perhitungan atau ramalan terhadap segala persoalan kehidupan manusia, mengenai perilaku, watak, tata letak, arah, hari, dan seterusnya

Meski zaman terus berkembang, warisan budaya leluhur, adat kebiasaan turun-temurun seperti weton dan neptu weton ini senantiasa tetap dilestarikan oleh masyarakat khususnya menjadi jari diri dan serta kearifan lokal yang masih diyakini hingga saat ini.

Baca Juga: Inilah, Tips Merawat Mobil Matik Agar Bisa Tetap Melaju Dengan Prima

Berdasarkan Primbon Jawa, ternyata huruf awal sebuah nama memiliki arti yang sangat penting.

Dilangsir Portal Bojonegoro dari  PortalSulut.PikiranRakyat.com dalam artikel  berjudul " Menurut Primbon Jawa, Inilah Kebiasaan yang Bisa Membuat Orang Cepat Kaya dan Bahagia ".

Ada beberapa kebiasaan yang bisa membuat orang cepat kaya dan bahagia menurut Primbon Jawa.

Kebiasaan-kebiasaan tersebut sebenarnya adalah hal sederhana yang jika dilakukan akan membawa keberuntungan sehingga menjadi cepat kaya dan bahagia.

Menurut Primbon Jawa, hal-hal yang berkaitan dengan kekayaan itu memiliki vibrasi atau getaran yang kuat.

Halaman:

Editor: Kamal M Babay

Sumber: PortalSulut.com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

x