Manfaat Luar Biasa Dari Mandi Hujan, Simak Penjelasan dr. Zaidul Akbar Disini

- 22 Februari 2022, 11:50 WIB
 Manfaat mandi air hujan yang bisa jadi terapi bahkan obati beberapa penyakin menurut dr Zaidul Akbar
Manfaat mandi air hujan yang bisa jadi terapi bahkan obati beberapa penyakin menurut dr Zaidul Akbar /YouTube dr Zaidul Akbar Official

PORTAL BOJONEGORO - Banyak dari kita belum mengetahui bahwa mandi hujan memiliki manfaat luar bisa bagi kesehatan tubuh.

Meski dengan intensitas tinggi kadang hujan menjadi pemicu terjadinya bencana, namun pada dasarnya hujan merupakan anugrah yang perlu kita syukuri.

Banyak yang mengeluh dengan hujan yang tidak kunjung redah, ada juga yang berdoa dan memanfaatkan air hujan untuk kebutuhan air sehari-hari dengan cara menampung air hujan yang turun.

Baca Juga: Fantastis! Rawon Dinobatkan Jadi Sup Terenak di Asia, Simak Selengkapnya

Bahkan, ternyata mandi hujan memiliki manfaat luar biasa bagi kita. Dalam kanal Youtube-nya Ustadz dr. Zaidul Akbar menjelaskan hal ini sesuai yang pernah dilakukan Nabi Muhammad SAW.

Ustadz dr. Zaidul Akbar menuturkan, Rasulullah Muhmmad ketika turun hujan beliau membuka sorban penutup kepalanya dan mengatakan bahwa ini adalah Rahmat dari Allah yang baru saja turun dari langit.

Beliau juga menceritakan salah seorang sahabatnya, menggunakan air hujan sebagai terapi untuk mengobati penyakit-penyakit seperti gila dan kecanduan narkoba.

Baca Juga: Berikut Ulasan Tentang Apel dan Berbagai Manfaatnya

Hujan adalah Rahmat dari Allah SWT untuk menghilangkan kesedihan dan kegalauan, dimana rasa dingin air hujan bisa menurunkan tensi, tuturnya.

Halaman:

Editor: Kamal M Babay

Sumber: Zaidul Akbar


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x