Jangan Abaikan, Ini Tanda - tanda Ginjal Anda Sedang Bermasalah

- 10 Desember 2021, 17:40 WIB
ilustrasi, Jangan Abaikan, Ini Tanda Ginjal Anda Sedang Bermasalah.
ilustrasi, Jangan Abaikan, Ini Tanda Ginjal Anda Sedang Bermasalah. /

Portal Bojonegoro – Ginjal merupakan salah satu organ vital dalam tubuh yang harus dijaga agar tubuh tetap berfungsi dengan baik atau normal.

Ginjal sendiri berfungsi sebagai organ untuk menyaring darah dan membuang limbah dan racun yang dalam tubuh.

Ginjal akan bermasalah seiring dengan bertambahnya usia dan pola atau gaya hidup yang kurang baik sehingga mempengaruhi kesehatan ginjal.

Baca Juga: Tips Mengatasi Perut Buncit agar Tampil Ramping

Melalui channel VDVC health mengulas mengenai ciri – ciri jika ginjal anda sedang bermasalah.

Setiap harinya ginjal harus menyaring 20 hingga 150 liter darah untuk menghasilkan kurang lebih satu atau dua liter urine.

Sayangnya banyak orang yang tidak mau peduli atau mungkin tidak sadar dengan keadaan ginjalnya sendiri.

Nah berikut beberapa gejala yang akan muncul jika ginjal anda bermasalah;

1. Sering merasa lelah,

Halaman:

Editor: M. Irzal

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah