5 Kebaikan Memelihara Kucing, Poin 5 Dosa Diampuni

- 6 April 2022, 06:15 WIB
5 Kebaikan Memelihara Kucing, Poin 5 Dosa Diampuni
5 Kebaikan Memelihara Kucing, Poin 5 Dosa Diampuni //Dazzling News


PORTAL BOJONEGORO - Kucing adalah salah satu pilihan hewan peliharaan di rumah. Bagi kamu yang ingin memilikinya, ada sejumlah kebaikan dalam memelihara kucing di rumah.
Salah satu hewan yang menjadi istimewa dalam Islam adalah kucing.

Akan tetapi untuk memelihara kucing, tentu bukan persoalan gampang dan butuh ekstra sabar untuk merawatnya.

Dalam agama Islam, seluruh umat diajarkan untuk saling menjaga dan berperilaku baik terhadap semua makhluk ciptaan-Nya, termasuk memelihara kucing.

Dikatakan dalam Hadist yang diriwayatkan oleh Bukhari “Barang Siapa menyayangi meskipun terhadap hewan sembelihan, niscaya Allah akan merahmatinya pada hari kiamat.”

Baca Juga: 3 Hewan Pembawa Sial Menurut Praktisi Kejawen dan Fengshui, Nomor 3 Sering Di Temui Pada Malam Hari

Hal ini lantaran kucing merupakan hewan peliharaan Nabi Muhammad SAW yang sangat beliau sayangi.

Rasulullah SAW sendiri pernah memiliki kucing yang sangat dicintai dan diperlakukan dengan baik yang di beri nama Muezza.

Berikut 5 kebaikan memelihara dalam Islam:

1. Akan menjadi timbangan kebaikan pada hari kiamat nanti.

2. Dapat melatih sikap empati.

Halaman:

Editor: M. Irzal

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini