Jarang Diketahui, Bahaya Kencing Berdiri Menurut Medis dan Adab

- 15 Februari 2022, 16:16 WIB
Ternyata kencing sambil berdiri tidak baik untuk kesehatan, terutama untuk laki-laki segera ubah kebiasaan itu.
Ternyata kencing sambil berdiri tidak baik untuk kesehatan, terutama untuk laki-laki segera ubah kebiasaan itu. /islam.nu.or.id/

Berbeda dengan kencing berdiri, sisa air seni akan lebih banyak karena tidak ada penekanan di panggul, punggung dan perut.

Baca Juga: Proses Pembangunan Tol Ruas Ngawi - Bojonegoro - Tuban Masuki Tahap Konsultasi Publik

Sisa air seni yang banyak ini akan menganggu kesehatan.Sisa air seni juga mengandung banyak bakteri.

Terutama akan menganggu organ kandung kemih yang menyebabkan infeksi kandung kemih.

Selain itu, infeksi kandung kemih akan beresiko komplikasi, yang berujung pada menurunnya fungsi ginjal, ngeri bukan?

Belum lagi kencing berdiri bisa mengakibatkan air seni mencemari dinding yang terkena cipratan air seni .

Yang jika tidak disiram menjadi tempat berkembang biak bakteri.

Baca Juga: Menakutkan, Inilah Bahaya Kencing Sambil Berdiri Menurut dr. Saddam Ismail

2. Dari Segi Adab

Buang hajat dengan cara berdiri adalah tidak dibenarkan oleh syariat dan merupakan pekerti yang tidak baik.

Halaman:

Editor: Ainur Rofik


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah