Lakukan 7 Kebiasaan Ini di Pagi Hari dan Rasakan Badanmu Langsing, Kata dr. Saddam Ismail

- 25 Februari 2022, 08:16 WIB
 Tangkap Layar Youtube Saddam Ismail
Tangkap Layar Youtube Saddam Ismail /

PORTAL BOJONEGORO - Kali ini akan mengulas tentang 7 rutinitas atau kebiasaan di pagi hari yang akan membuat badanmu jadi langsing.

Orang yang biasanya cepat menurunkan berat badannya, dia mungkin mempunyai kebiasaan khusus di pagi hari sehingga dia bisa kurus atau langsing.

Terutama bagi kaum hawa atau wanita,sebagian banyak mereka menginginkan memiliki badan kurus atau langsing.

Baca Juga: Simak Ciri-ciri Kamu Terkena Diabetes Atau Kencing Manis Menurut dr. Saddam Ismail

Nah, apa saja kebiasaan atau rutinitas yang harus dilakukan di pagi hari agar memiliki badan kurus atau langsing?

Dikutip Portal Bojonegoro dari Kanal YouTube Saddam Ismail yang diunggah 8 Desember 2020, Inilah 7 kebiasaan atau rutinitas di pagi hari yang bisa kamu lakukan agar mendapatkan badan yang kurus atau langsing :


1. Berjemur di bawah sinar matahari

Menurut penelitian, berjemur di bawah sinar matahari bisa menurunkan indeks massa tubuh dibandingkan dengan orang yang tidak berjemur.

Baca Juga: 4 Weton Mahaguru Ini Diramalkan Memiliki Keagungan dan Kekuasaan. Katakan Amin Jika Itu Kamu

Halaman:

Editor: Kamal M Babay

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah