Doa Keselamatan Berlindung Dari Musibah dan Marabahaya

- 16 November 2021, 14:52 WIB
ilustrasi, Doa Keselamatan Berlindung Dari Musibah dan Marabahaya.
ilustrasi, Doa Keselamatan Berlindung Dari Musibah dan Marabahaya. /Pixabay/

Portal Bojonegoro – Semua manusia dalam hidupnya selalu membutuhkan pertolongan dan bantuan agar terhindar dari segala musibah dan marabahaya.

Tidak cukup dengan berhati-hati dan berusaha agar bisa selamat, namun manusia juga membutuhkan pengharapan dan ketergantungan kepada Sang Maha Pencipta.

Hal itu adalah doa, dimana doa sebagai bentuk permohonan dari seorang hamba kepada Penciptanya.

Baca Juga: Begini Doa Saat Bekerja Menjadi TKI dan TKW di Negeri Orang

Baik itu memohon keselamatan atau pun perlindungan, yang merupakan hal utama bagi manusia sebagai mahluk yang lemah.

Doa keselamatan yang diminta agar bisa mendapat ridho dan perlindungan Sang Maha Kuasa dari malapetaka atau musibah di dunia maupun akhirat.

Oleh sebab itu membaca doa keselamatan sangat dianjurkan, untuk mengamankan diri atau melindungi diri dari segala musibah dan marabahaya.

Doa selamat ini berguna sekali untuk melindungi diri, keluarga, rumah serta usaha yang kita jalani.

Baca Juga: Baca Sekali Rezeki Melimpah Ruah, Pesan Syeikh Ali Jabber

Halaman:

Editor: M. Irzal

Sumber: Ki Ageng Koak


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x