40 Pesan Rasulullah yang Sering Kita Abaikan Sehari - harinya

- 27 Januari 2022, 06:05 WIB
40 Pesan Rasulullah yang Sering Kita Abaikan Sehari - harinya.
40 Pesan Rasulullah yang Sering Kita Abaikan Sehari - harinya. /Pexels/Burst

Portal Bojonegoro – Rasulullah SAW memberikan nasehat yang seharus patut kita lakukan, dimana terdapat 40 pesan dalam aktivitas sehari yang sering kita abaikan.

Pesan tersebut bersumber dari sunah Rasulullah SAW yang jika kita lakukan merupakan bagian kecintaan kita kepada Kekasih Allah SWT Muhammad SAW.

Karena dalam diri Rasulullah SAW terdapat suri tauladan bagi umatnya sebagai rahmat bagi seluruh alam.

Baca Juga: Dua Waktu yang Dilarang Nabi SAW untuk Jima Suami Isteri

Berikut 40 Pesan Rasulullah SAW yang sering kita abaikan :

1. Jangan tidur antara fajr dan ishraq (saat muncul), antara Ashr dan Magrib dan serta antara Magrib dan Isya,

2. Hindarkan duduk dengan orang yang bau badan (bau bawang),

3. Jangan tidur dekat orang yang bicara buruk sebelum tidur,

4. Jangan makan dan minum dengan tangan kiri,’

Halaman:

Editor: M. Irzal

Sumber: Hadist


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x