Nasehat Baik : Perlakuan Ini Yang Seharusnya Kita Lakukan Kepada Tetangga

- 12 Mei 2022, 21:21 WIB
Ilustrasi, Nasehat Baik : Perlakuan Ini Yang Seharusnya Kita Lakukan Kepada Tetangga.
Ilustrasi, Nasehat Baik : Perlakuan Ini Yang Seharusnya Kita Lakukan Kepada Tetangga. /Pixabay/HaticeEROL/

Kehidupan kita tidak jarang berinteraksi dengan tetangga, bahkan kadang tetangga adalah orang paling dekat untuk memberi pertolongan kepada kita ketika mendapatkan musibah, ketimbang kerabat kita yang tinggal jauh.

Baca Juga: 6 Hal Penting yang Patut Kita Ketahui Usai Ramadan !!

Tidak heran dalam Islam begitu menekankan kepada kita untuk hidup baik dalam bertetangga karena hubungan baik terhadap tetangga akan mendatangkan maslahat yang besar. Seperti hadist Rasulullah SAW.

“Barangsiapa beriman pada Allah dan hari Akhir maka berbuat baiklah pada tetangganya” (HR. Bukhari-Muslim)

“Apakah kalian tahu hak tetangga?

Jika tetanggamu meminta bantuan kepadamu, engkau harus menolongnya.

Jika dia meminta pinjaman, engkau meminjaminya. Jika dia fakir, engkau memberinya.

Jika dia sakit, engkau menjenguknya. Jika dia meninggal, engkau mengantar jenazahnya.

Jika dia mendapat kebaikan, engkau menyampaikan selamat untuknya.

Jika dia ditimpa kesulitan, engkau menghiburnya.

Halaman:

Editor: M. Irzal

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini