Anda Kolesterol Tinggi, Jangan Konsumsi 11 Makanan Ini !!

- 10 Maret 2022, 15:16 WIB
Anda Kolesterol Tinggi, Jangan Konsumsi 11 Makanan Ini !!
Anda Kolesterol Tinggi, Jangan Konsumsi 11 Makanan Ini !! /Tangkapan layar facebook/ @Resep alami dan sehat/

Jika anda hobi makan udang ada baiknya anda kurangi, karena efek konsumsi secara berlebihan jelas tidak enak seenak rasanya.

6. Kepiting

Lezatnya kepting terkadang kita lupa diri dibandingkan dengan udang, kepting juga tidak jauh berbeda.

Baca Juga: Coba Hindari 10 Makanan Ini Biar Perut Rata

Hewan bercangkang keras yang satu ini mengandung 127 kolesterol dalam 100 gram dagingnya.

7. Sosis sapi

Makanan cepat saji yang sangat praktis ini memiliki rasa nikmat dan juga gurih, hampir semua golongan usia menyukai hidangan yang berbahan dasar daging sapi ini.

Sayangnya sosis daging sapi mengandung 150 miligram per 100 gramnya, sehingga anda harus mawas diri mengkonsumsi makanan yang satu ini.

8. Lobster
Meskipun lobster memiliki kandungan gizi tertinggi hewan bercangkang keras lainnya, namun konsumsinya harus dibatasi.

Karena lobster juga memiliki kandungan yang tinggi yaitu 200 miligram per 100 gram dagingnya.

Halaman:

Editor: M. Irzal

Sumber: YouTube VDVC


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x