Penting Dibutuhkan Ibu Hamil, Bersalin, Nifas dan Bayi Baru Lahir saat Isolasi Mandiri

- 18 September 2021, 06:28 WIB
Ilustrasi Isolasi Mandiri, Penting Dibutuhkan Ibu Hamil, Bersalin, Nifas dan Bayi Baru Lahir saat Isolasi Mandiri.
Ilustrasi Isolasi Mandiri, Penting Dibutuhkan Ibu Hamil, Bersalin, Nifas dan Bayi Baru Lahir saat Isolasi Mandiri. /Portal Bandung Timur/hp.siswanti/

Baca Juga: Transisi Pandemi – Endemi, 3 Kunci Utama Hidup Dengan Covid-19

6. Kamar mandi terpisah, jika tidak tersedia maka peralatan mandi harus terpisah dan ruang kamar mandi disemprot desinfektan setelah digunakan.

7. Tidak serumah/satu lokasi dengan kelompok risiko tinggi: bayi, lansia, keluarga dengan imun rendah/komorbid tidak terkontrol

Selain itu penting dipersiapkan :

1. Termometer
2. Pengukur saturasi oksigen
3. Catatan perkembangan harian
4. Vitamin dan obat sesuai rekomendasi dari tenaga kesehatan

Baca Juga: Luhut Pandjaitan, PPKM Terus Berlaku Nasional Hingga Covid-19 Hilang

Kemudian selalu membersihkan dengan air dan sabun atau deterjen atau cairan pembersih khusus. Diantaranya gagang pintu, wastafel, meja, keran, remote TV dan AC, kursi/ sofa, toilet, dan saklar lampu.

Menjaga kesehatan ibu hamil dan nifas selama isoman, langkah – langkahnya sebagai berikut:

1. Tidak perlu cemas dan bersedih,

2. Berpikir hal yang menyenangkan,

Halaman:

Editor: M. Irzal

Sumber: Covid.go.id


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini